Forum Majelis Rasulullah
kpsh Mau tanya jadwal – 2009/01/28 02:12 Assalamualaikum Ya Habibana
Semoga Habibana sekeluarga dan seluruh majelis MR ini selalu dalam
Rahmat Allah. Amin.
1.Habibana saya mau tanya, untuk jadwal kedatangan Guru Mulia
Habib Umar kapan lagi akan datang ke Indonesia. Saya ingin datang
bila beliau datang ke Indonesia. Karena kemarin saya tidak bisa
datang berhubung jauh dari Batam.
2. Kalau di Batam ada teman Habibana yang sama-sama belajar di
Yaman juga ga Bib, atau Habib lain yang tinggal di Batam. Kalau
ada saya ingin mengunjunginya dan menimba ilmu darinya. Mohon
informasinya.
3.Ya Habibana kalau boleh saya minta nomor Habibana. Saya ingin
sekali berbicara langsung kepada Habibana. (Kalau Habibana tidak
keberatan)
Sebelumnya terima kasih atas jawaban yang akan Habibana sampaikan.
Wassalam.
↓ =ARSIP-nickname=topick=date→importby:carauntuk.com→for-educational-purpose= ↓
munzir Re:Mau tanya jadwal – 2009/01/29 12:48 Alaikumsalam warahmatullah
wabarakatuh,
Kesejukan kasih sayang Nya semoga selalu menerangi hari hari anda
dg kebahagiaan,
Saudaraku yg kumuliakan,
jadwal Guru Mulia yg akan datang adalah pada Rabiutsani, sekitar
april 09 insya Allah.
di batam saya belum mengenal satupun alumni, namun bukankah ada
saudara kita yg mengaktifkan siaran langsung majelis mingguan kita
di radio batam..?, wallahu a^lam
anda dapat menghubungi saya di 021 7986709.
salam rindu tuk anda.
Demikian saudaraku yg kumuliakan, semoga dalam kebahagiaan selalu,
semoga sukses dg segala cita cita,
Wallahu a^lam
Forum silahturahmi jama^ah Majelis Rasulullah, klik disini http://
groups.yahoo.com/group/majelisrasulullah
Peduli Perjuangan Majelis Rasulullah saw
No rekening Majelis Rasulullah saw:
Bank Syariah Mandiri
Atas nama : MUNZIR ALMUSAWA
No rek : 061-7121-494
↓ =ARSIP-nickname=topick=date→importby:carauntuk.com→for-educational-purpose= ↓
sumber
http://arsip.majelisrasulullah.org/index.php?option=com_simpleboard&Itemid=34&func=view&id=20794