Wali – 2009/02/07 06:49

0

Forum Majelis Rasulullah

Permadi Wali – 2009/02/07 06:49 Assalamu^alaikum warohmatullahi
wabarokatuh. Semoga limpahan rahmat terindah selalu tertuju pada
Tuan Guru Habib Munzir Al musawa,keluarga,beserta para aktivis,
jama^ah MR dan seluruh kaum muslimin dan muslimat. Tuan Guru yg
kami muliakan,beberapa kali saya mendengar,katanya kalau seseorang
sudah mencapai tingkatan wali maka sholatnya cukup dibathin saja.
Saya jadi bingung Tuan Guru,karena Tuan Guru Alhabib Munzir
menurut saya seorang wali, dan Tuan Guru Alhabib Umar juga
demikian. Tapi Tuan berdua masih melakukan sholat seperti
Rasulullah saw sholat. Apakah yang salah persepsi orang yg bertemu
dengan wali tsb.atau bagaimana Tuan Guru? Karena saya juga
mendengar ada wali yang wujudnya bisa berada di 2 tempat dalam 1
waktu. Apa mungkin masyarakat awam menilai wali tsb sholat dalam
bathin padahal wujudnya dilain tempat sedang sholat? Jika Tuan
Guru berkenan mohon sekiranya dijelaskan. Sebelumnya maaf jika
telah menyita waktu. Dan jika tulisan saya ini acak acakan karena
saya mengakses via hp. Akhir kata semoga perjuangan Tuan Guru
slalu dilancarkan.slalu diberikan kesehatan yang prima oleh oleh
Allah swt. Dan melalui tangan Tuan Guru hadirnya jutaan para
pecinta Rasulullah saw. Amin. Wassalamu^alaikum warohmatullahi
wabarokatuh

↓ =ARSIP-nickname=topick=date→importby:carauntuk.com→for-educational-purpose= ↓

sumber
http://arsip.majelisrasulullah.org/index.php?option=com_simpleboard&Itemid=34&func=view&id=20909

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments