Forum Majelis Rasulullah
MuhammadNurDT tentang Surat Alfatihah – 2009/04/27 19:55 Assalaamu ^alaikum
wr.wb.
Semoga Habibana selalu dalam lindungan dan curahan rahmatNya
SWT.
habibana yang dirahmati Allah, ane mau bertanya:
beberapa waktu lalu habibana pernah membahas bahwa Allah
menjawab hamba yang membaca surat Alfatihah.apakah Allah
menjawab hanya di dalam sholat, atau setiap hamba membacanya
(setiap waktu tidak terikat dalam sholat).mohon penjelasannya
ya habibana.
semoga Allah memberikan kesehatan yang sempurna kepada
habibana.
mohon doanya.
Jazakallah.
wassalam.
↓ =ARSIP-nickname=topick=date→importby:carauntuk.com→for-educational-purpose= ↓
munzir Re:tentang Surat Alfatihah – 2009/04/27 21:39 Alaikumsalam
warahmatullah wabarakatuh,
Kesejukan kasih sayang Nya semoga selalu menerangi hari hari anda
dg kebahagiaan,
Saudaraku yg kumuliakan,
hadits shahih riwayat shahih Muslim menjelaskan bahwa hal itu
hanya itu didalam shalat, namun tidak menutup kemungkinan Allah
menjawabnya saat kita membacanya dg khusyu diluar shalat.
Demikian saudaraku yg kumuliakan, semoga dalam kebahagiaan selalu,
semoga sukses dg segala cita cita,
Wallahu a^lam
Forum silahturahmi jama^ah Majelis Rasulullah, klik disini http://
groups.yahoo.com/group/majelisrasulullah
Peduli Perjuangan Majelis Rasulullah saw
No rekening Majelis Rasulullah saw:
Bank Syariah Mandiri
Atas nama : MUNZIR ALMUSAWA
No rek : 061-7121-494
↓ =ARSIP-nickname=topick=date→importby:carauntuk.com→for-educational-purpose= ↓
sumber
http://arsip.majelisrasulullah.org/index.php?option=com_simpleboard&Itemid=34&func=view&id=21485